Konfigurasi Radio Server (Icecast2) Debian 8.6

  Assalamualikum wr.wb
hayy semua pada kesempatan kai ini saya akan shering kepada kalian semua tentang Langkah-langkah mengkonfigurasi Radio streaming server menggunakan icecast2..
sebelum masuk ke langkah saya akan memaparkan tentang icecast

A. Pengertian
Icecast adalah server media streaming yang saat ini mendukung Ogg (Vorbis dan Theora), Opus, WebM dan MP3 audio stream. Hal ini dapat digunakan untuk membuat stasiun radio internet atau jukebox berjalan pribadi dan banyak hal di antaranya. Hal ini sangat serbaguna dalam bahwa format baru dapat ditambahkan relatif mudah dan mendukung standar terbuka untuk komunikasi dan interaksi

B. Latar Belakang  
Radio streaming icecast dapat digunakan sebagai stasiun radio internet agar dapat diakses oleh masyarakat melalui internet dan menanamkan internet sehat kepada masyarakat.

C. Maksud dan Tujuan
Kita dapat mendengarkan radio melalui internet untuk beberapa orang atau banyak orang memalalui jaringan local yang saling terhubung satu sama lainnya

D. Jangka Waktu pelaksanaani
Kurang lebih 30 menit untuk orang yg belom mahir seperti saya

E. langkah Pelaksanaan
  • Install paket icecast2 telebih dahulu dengan perintah apt-get install icecast2 seperti gambar dibawah
  •  kemudian Pilih "yes" untuk konfigurasi icecast2
  • Pada tahapan ini masukan hostname nya yang telah di buat sebelumnya
  • Masukkan source password untuk melanjutkan konfigurasi
    • Masukkan relay passwordnya
      • Dan Masukkan juga administrations password
      • Setelah selesai melakukan installasi paket "icecast2" kemudian lanjutkan dengan konfigurasi yang pertama edit file “/etc/icecast2/icecast.xml” dengan perintah nano /etc/icecast2/icecast.xml
        seperti pada gambar dibawah
      • Lalu anda cari bagian authentication dengan mengunakan kata hackme , tekan ctrl+w masukan kata "hackme" lalu tekan enter sepert gambar dibawah ini
      • Setelah itu ubah bagian hackme dengan password sesuai yang anda masukan saat installasi icecast tadi seperti gambar dibawah ini
      • Setelah itu simpan dan keluar dengan menekan ctrl+x tekan y tekan enter , setelah itu anda edit file “/etc/default/icecast2” dengan perintah
        #nano /etc/default/icecast2 
      • Pada bagian terbawah terdapat kata “ENABLE=false” silahkan kalian ubah menjadi “ENABLE=true” lalu simpan dan keluar dengan menekan ctrl+x tekan y tekan enter.
      •  Setelah itu jalankan service icecast dengan perintah :#service icecast2 start maka akan tampil seperti pada gambar di bawah
      • Maka anda dapat mencoba membuka icecast melalui webrowser dengan mengakses http://ipserver kalian:8000 seperti gambar dibawah ini
      Apabila sudah tampil seperti gambar diatas berarti  Konfigurasi Radio Server (Icecast2) Debian 8.6 telah berhasil, Semoga bermanfaat.:)

      Sekian dari saya kuranglebihnya saya minta maaf 
      wasalamualaikum wr.wb

      Komentar